Upaya kolaboratif dalam meningkatkan kesehatan maternal dan perinatal

Image
  Upaya kolaboratif dalam meningkatkan kesehatan maternal dan perinatal Upaya kolaboratif dalam meningkatkan kesehatan maternal dan perinatal sangat penting untuk mencapai hasil yang optimal. Berikut ini adalah beberapa contoh upaya kolaboratif yang dapat dilakukan: 1.       Kolaborasi antara tenaga medis dan bidan: Tim medis yang terdiri dari dokter, perawat, dan bidan dapat bekerja sama untuk memberikan pelayanan kesehatan yang holistik kepada ibu hamil dan bayi yang akan lahir. Dengan saling berbagi pengetahuan dan keterampilan, mereka dapat meningkatkan pemantauan kehamilan, memberikan perawatan prenatal yang tepat, dan menangani komplikasi saat melahirkan. 2.       Kemitraan antara lembaga kesehatan dan masyarakat: Kolaborasi antara fasilitas kesehatan, organisasi non-pemerintah, dan masyarakat lokal dapat membantu meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan maternal dan perinatal. Misalnya, mengadakan kampanye penyuluhan dan program edukasi di komunitas mengenai perawa

MAKALAH DIET PADA PENDERITA LIVER (HATI)



DIET PADA PENDERITA LIVER (HATI)



Liver atau hati memiliki fungsi untuk mendetoksifikasi dan membersihkan tubuh Anda dengan menyaring darah dari racun yang masuk melalui saluran pencernaan, kulit, dan sistem pernapasan. Tapi ketika hati terlalu banyak bekerja sebagai akibat dari stres atau paparan berlebihan terhadap racun, kesehatan Anda akan terancam.



Karena hati juga bertanggung jawab terhadap produksi cairan empedu, yang diperlukan untuk pemecahan dan asimilasi lemak dan protein dari makanan Anda, maka kesehatan hati harus dipelihara dengan baik.
Makanan yang diperbolehkan bagi penderita liver sebaiknya memilih jenis makanan dalam proses memasaknya melalui penguapan, dikukus atau direbus. Proses memasak makanan dengan sistem uap /penguapan sangat baik utuk kesehatan, baik bagi penderita liver itu sendiri juga menghindari penyakit lain seperti kanker, tumor, asam urat dan sejenisnya. Kenapa demikian sebab jenis memasak dengan proses ini akan terhidar dari lemak yang bisa memicu penyakit kolesterol yang mengakibatkan rematik dan asam urat.
Penderita liver wajib menghindari jenis makanan gorengan, dibakar, diasap atau dipanggang seperti sate dan sejenisnya, sebab makanan dengan proses diasap dan digoreng tidak bisa lepas dari adanya unsur lemak, dan lemak itu sendiri bagi penderita liver akan merangsang hati untuk bekerja keras dalam kondisi sakit.
Makanan sakit liver menurut para ahli ilmu kedokteran terbaik adalah susu. Susu bagi penderita liver merupakan makanan wajib yang harus dikonsumsi dengan takaran 1 liter susu setiap hari. Buah dan sayuran juga wajib dikunsumsi setiap hari bagi yang menderita sakit liver, dan idealnya mengkonsumsi buah dan sayuran sebanyak 1 kg perhari. Jadi minum susu serta buah dan sayuran adalah wajib bagi penderita liver sebab buah dan sayuran serta susu merupakan obat penyembuh sakit liver alami. Selain jenis makanan diatas makanan yang boleh di konsumsi bagi penderita liver antara lain ayam kampung beserta telornya, ikan laut, ikan tawar, dan kacang hijau.
 


untuk versi word lengkap dan rapi silahkan download dari link dibawah ini
DOWNLOAD

Comments

Popular posts from this blog

Konsep Cairan dan Elektrolit Tubuh

Makalah Konsep Dasar Teori Air Susu Ibu (ASI)